Jumat, 27 Maret 2009

Sakit Kepala Tension

Sakit Kepala Tension

Sakit kepala biasanya banyak disepelekan orang. Karena anggapan sebagian orang, bawa sakit kepala dapat langsung sembuh dengan minum obat yang bisa dibeli di warung atau di apotek. Tapi, tahukah anda bahwa ada berbagai jenis sakit kepala? Berikut akan di jelaskan mengenai cara mengobati dan apa saja yang harus dihindari. Sakit kepala tension merupakan salah satu jenis sakit kepala yang disebabkan karena ketegangan otot leher, bahu dan kepala. Ketegangan otot biasanya disebabkan karena posisi tubuh yang kurang nyaman. Sakit kepala tension biasanya dimulai pagi hari atau menjelang sore hari, da akan memburuk sepanjang hari. Biasanya nyeri yang lumayan hebat terjadi di atas mata atau dikepala bagian belakang. Penderita akan merasakan perasaan dimana kepala penderita rasanya seperti terikat tali, sehingga terasa nyeri. Nyeri bisa menyebar ke seluruh kepala dan kadang sampai ke leher bagian belakang dan bahu.

Dapat dilakukan pemerikasaan untuk menyingkirkan kelainan fisik dan penilaian factor psikis serta kepribadian. Jika penderita mulai merasakan sakit kepala, lakukanlah pemijatan pada otot-otot leher, bahu, dan kepala. Cara lain dengan tidur santai selama beberapa menit. Untuk mengurangi gejala, dapat diberikan obat pereda nyeri yang dijual bebas (misal aspirin, ibuprofen). Untuk rasa nyeri yang hebat, dapat diberikan obat pereda nyeri yang lebih kuat. Sakit kepala tension dapat dikendalikan dengan menyesuaikan diri dengan stress yang merupakan penyebabnya. Oleh karena itu, janganlah menganggap remeh sakit kepala. Sebab, walaupun enteng, namun penyakit ini dapat mengganggu pekerjaan. Semoga, pengetahuan ini dapat menambah wawasan.

Penyakit Gendongan

Penyakit Gendongan


Tahukah kalian apa sebenarnya penyakit gendongan, itu? Penyakit gendongan merupakan penyakit akibat infeksi virus (paramyzovirus) yang masuk melalui saluran nafas dan menyerang kelenjar ludah (khususnya kelenjar parotis di bagian depan bawah telinga) yang berdampak pembengkakan pada bagian tersebut. Penyakit ini biasanya menular melalui koontak langsung dengan cairan tubuh penderita, misal percikan air liur saat batuk atau bicara, menggunakan gelas atau piring bekas penderita penyakit ini. Virus ini sangat mudah meyebar dalam linkungan yang banyak terdapat anak-anak. Masa inkubasinya antara 14-21 hari.

Masa infeksi adalah waktu seseorang berpotensi untuk menularkan penyakit kepada orang lain. Masa infeksi penyakit gendongan sekitar 6 hari sebelum dan 9 hari sesudah kelenjar mulai terjadi pembengkakan.

Gejala gendongan biasanya dirasakan secara tiba-tiba. Gejala awal penyakit ini biasanya berupa demam, kehilangan nafsu makan, nyeri pada tenggorokan, lemas, sakit kepala. Dalam kurun waktu 24 jam, penderita dapat mengalami nyeri telinga yang terlokalisir diikuti rasa tidak nyaman pada rahang saat mengunyah. Bila demam, biasanya sebelum gejala pembengkakan pada kelenjar ludahmenghilang. Demam umumnya tinggi dan dapat menetap 3 hari, bahkan hingga sekitar seminggu. Gejala berikutnya yang paling sering tampak yakni membengkaknya satu atau dua kelenjar dibagian bawah depan telinga disertai rasa nyari saat menelan. pembengkakan dapat berlangsung 7 hingga 10 hari. Gejala lain adalah leher kaku,, nyeri pada wajah dan telinga.

Kesembuhan sangat bergantung pada daya tahan tubuh penderita. Sebab, belum ada pengobatan secara spesifik untuk penyakit ini. Biasanya hanya untuk meringankan gejala-gejala yang ditimbulkan. Oleh karena itu, pastikan makan makanan yang bergizi, banyak minum air, dan jangan lupa untuk istirahat yang cukup. Sebab, dengan istirahat dan makan makanan yang bergizi, akan membuat daya tahan tubuh kita kembali pulih dan membaik. Dan minumlah air minimal 8 gelas perhari untuk mencegah dehidrasi. Penderita di anjurkan untuk menghindarri makanan atau minuman yang bersifat asam. Sebab asam dapat merangsang kelenjar ludah, sehingga memperberat rasa sakit dan nyeri yang dialami. Tindakan pencegahan yang paling penting dan mudah untuk dilakukan adalah berupa imunisasi dengan pemberian vaksin mumps. Vaksin biasanya diberikan berupa kombinasi MMR. Efektivitas vaksin ini dalam mencegah penyakit gendongan hingga 80%. Nah, dengan melihat efektivitasnya tersebut, lebih baik lakukan upaya berupa pencegahan lewat vaksin MMR.

Lampu Pijar


Lampu Pijar

Banyak orang berfikir, bahwa penemu bola lampu pijar adalah Thomas Alva Edison. Tapi, tahukah kamu bahwa orang pertama kali yang menemukan lampu pijar bukanlah Thomas Alva Edison. Lalu siapa jika bukan Thomas Alva Edison??? Anda pasti berfikir seperti itu. Sebenarnya penemu lampu pijar pertama adalah seorang ilmuan yang pernah bekerja sama dengan Edison, yang bernama Joseph Swam, bahkan ilmuan berkebangsaan Inggris ini telah mematenkan satu tahun lebih dulu dari Edison. Edison hanya memperbaiki atau melengkapinya sedikit. Kemudian, beliau menjualnya di Amerika. Awalnya, pada tahun 1878, Joseph Swam mengembangkan lampu berfilamen karbon. Dan pada tahun itu juga, Swam mempertunjukkan cahaya listrik menggunakan kabel karbon dalam bola kaca vakum, dimana benda tersebut adalah bola lampu pijar. Sedangkan pada tahun 1879, Edison juga melakukan penyelesaian yang sama. Lalu, mengapa Edison lebih dikenal dari pada Swam sebbagai penemu lampu pijar??? jawabannya adalah karena pada saat itu, Edison memperkenalkan langsung temuannya lewat media. Sehingga beritanya menyebar lebih cepat.

Komet

Komet

Tahukah kalian apa komet itu??

Komet adalah anggota dari system tata surya yang memiliki kepala dan ekor. Kepala komet terdiri atas inti sebagai pusat dan kooma sebagai pembungkus. Kata komet sendiri berasal dari bahasa Yunani, Aster Kometes yang artinya bintang berambut panjang. Kebanyakan orang Indonesia menyebutnya sebagai bintang berekor atau bintang sapu, oleh karena bentuknya yang menyerupai lidi. Ekor komet ada 2 macam. Yang pertama ekor yang berupa gas (lurus), dan ekor yang menyerupai debu (melengkung). Ingat!!! Ekor komet selalu bergerak menjauhi matahari. Saat matahari terbit, ekor komet mengarah ke barat dan setelah matahari terbenam, ekor komet mengarah ke timur. Mengapa hal tersebut dapat terjadi? Hal tersebut dapat terjadi, karena angin matahari (solar wind) yang terdiri atas proton, electron, inti unsur-unsur ringan serta dengan adanya tekanan radiasi matahari (solar radiation). Bentuk lintasan komet dalam mengelilingi matahari ada 3, yakni elips, parabola dan hiperbola. Bentuk lintasan hiperbola jarang ada. Dalam katalog lintasan komet yang dipublikasikan oleh Parker (1961) memuat 566 nama komet. Jumlah tersebut bertambah seiring ditemukannya 12 komet pada 1962-1964. biasanya, nama komet disesuaikan dengan nama penemunya. Sebagai contoh. Komet yang ditemukan oleh Edmund Halley tahun 240 SM. Kemudian, komet tersebut dinamakan komet Haley. Komet ini terlihat setiap 76 tahun sekali. Komet ini merupakan komet paling terang dan paling terkenal sampai saat ini.

Kesibukanku selama pemantapan Provinsi

Hai kawan……

Lama sudah aku nggak buat entri baru buat blog q. Hmmm….

Banyak banget cerita yang q alami selama q gak ngisi entri buat blog q. Tapi, yang buat q nggak sempat-sempat ngisi blog nie, karena q sibuk banget di skul. Oh iya, q minta dukungan dari teman-teman semua biar q bisa lulus dengan nilai yang sempurna. Oh iya, q adalah siswi SMP Negeri 8 Denpasar yang sangat mendambakan untuk masuk SMA 3 Denpasar. Q juga pengen banget masuk Universitas Airlangga atau Universitas Brawijaya.

Huh…….

Pusing banget di skul. PR menupuk tak selesai-selesai. Try Out juga sering atau gencar dilakukan di sekolahku. Tapi, hasil milikku tetap kurang memuaskan. Ditambah lagi, waktu ujian Pemantapan Provinsi Bali, q sakit panas bercampur masuk angin, dan pusing. Untung aja, waktu itu pelajaran bahasa Inggris. Jadi, nggak perlu terlalu mikir keras kaya kita ngerjain matematika. Tapi, hasilnya lumayan bagus koq.

Selama q sakit, q agak menderita. Saat ngerjain soal bahasa inggris, badan q ngejer terus nggak mau berhenti-berhenti. Apalagi, q harus ngerjain di LJK (lembar jawaban komputer). Mau nggak mau terpaksa q pakai jaket sambil mengerjakan LJK. Kebayang banget, betapa susahnya q nyelesaikan semua soal tersebut. Tapi, yang menjadi kekuatan ku adalah Tuhan Yesus. Setiap q mengerjakan ulangan harian ataupun ujian, q selalu berdoa minta kekuatan. Akhirnya, q bisa menyelesaikan semuanya dengan baik. Q pulang lebih awal dan teman-teman heran, sebab mereka nggak begitu tahu kalau q sakit. Q langsung menghadap guru pengawas dan minta ijin buat pulang karena q udah nggak tahan. Akhirnya q disuruh Guruku buat makan (karena q blom makan pagi. Cepet” biar nggak telat). Trus, q disuruh nelpon di kantor Sekolah, dan q langsung menelepon papa q. Dengan sigap, papa langsung manuju sekolah dan menjemputku di sekolah. Q tidur selama perjalanan. Waktu itu papa menjemputku naik motor. Q ketiduran, sampai-sampai orang yang kebetulan lihat q lagi tidur di punggung papa, bilang “Pak. Anakanya ketiduran”. Sontak papa kaget dan q pun bangun. Papa bilang ke q kalau tahan dari mengantuk, supaya nggak ketiduran lagi. Akhirnya, papa dan q sampai di rumah dengan selamat. Langsung q menuju ke kamar, karena tidak tahan pusing. Dari pulang sekolah hingga sore hari, q terbaring di atas tempat tidur. Karena q tidak kuat mengangkat badanku. Hingga petang hari q bangun, dan bilang sama papa dan mama supaya q besok boleh masuk untuk mengikuti tes selanjutnya. Awalnya papa menolak karena nggak ada yang menjemput, sebab papa harus ke Singaraja karena ada urusan. Q memaksa dan untungnya walaupun hanya belajar sangat sedikit, tapi q bisa mengerjakan semua soal dengan baik (walau ada beberapa soal yang membuatku pusing). Ujian Bahasa Inggris adalah ujian pemantapan hari kedua.

Hari pertama sih, ya…..biasa. B. Indonesia. Wah…. Waktu q ngerjain soal”nya. Huh… yang pasti tidak bisa di bayangkan betapa rumitnya. Buat para pelajar Indonesia, pasti tahu betapa rumitnya bahasa Indonesia. Mungkin orang-orang menganggap remeh soal bahasa Indonesia. Karena mereka nggak tahu, betapa susah dan harus telitinya kita untuk mengerjakan soal-soal bahasa Negara kita ini. Tapi, anehnya, q suka banget sama pelajaran ini. Karena, q bisa ngasah otak lewat logika. Trus, ujian Pemantapan hari ke-3, yakni matematika. Kebetulan bangget q suka sama pelajaran Matematika. Dan soal-soal yang keluar nggak sesusah soal-soal try out di skulku. And, saat itu juga kondisi q lagi fit, setelah kemarin sakit pusing and panas. Terus try out hari ke-4 adalah IPA. Nah waktu kemarin sih q nggak banyak belajar karena q membantu mbak (baby sister adikku) menjaga adikku. Karena bertepatan beberapa jam setelah q sakit kakakku sakit juga waktu baru pulang dari sekolah. Beberapa jam kemudian, mbak q nie sakit muntaber geto. Mau nggak mau, q harus ngebantu mbak buat jagain adikku. Oh iya, mama q kerja, jadi nggak bisa lama-lama di rumah. Untung aja waktu itu q udah agak baikan.

Oke. Lanjut deh…. Saat hari ke-4 ujian Pemantapan, q bisa ngerjain dengan baik. Puji Tuhan. Oh iya, nie daftar nilai q:

1. B. Indo è 7.20 (hu..hu...nie nilai pemantapan q yang paling kecil. Tu kan, bener…kalau bahasa Indonesia rumit namun menyenangkan)

2. B. Inggris è 7.60 (nah…saat ujian plajaran nie dah yang perlu kerja kers bangget!!!)

3. Matematika è 9.00 (he..he.. Puji Tuhan. Dapet nilai sgini dah bersyukur bgt)

4. IPA è 8.25 (seneng banget dapet nilai segini. Coz, soalnya lumayan…lumayan susah)

Nah teman-teman, sekian cerita q tentang Pemantapan Provinsi Bali nie. Smoga, dengan kalian membaca blog q, kalian tambah semangat belajar. Ingat” tips nie dari q sebelum ujian:

1. Jangan pernah membawa HP.

Ingat. Fatal akibatnya bila kalian membawa HP. Karena jika ketahuan pengawas, kalian bisa saja tahu-tahu di catat dan bisa di tidakluluskan. Belajarlah dengan baik, dan jangan pernah hanya mengandalkan diri sendiri.Ingatlah ada Tuhan yang akan selalu ada buat kalian.

2. Berdoalah sebelum mengerjakan Ujian apapun.

Sebelum kalian belajar pun, kalian harus berdoa agar apa yang kalian pelajari bisa keluar saat ujian, dan kalian pun bisa mengerjakannya dengan baik.

3. Usahakan untuk belajar keras.

Buat kalian yang mau ujian, berusahalah untuk puasa nonton televisi, atau alat” yang dapat membuat konsentrasi belajar kalian kabur. Ingatlah usaha orang tua kalian yang rela membanting tulang supaya kalian bisa sekolah. Janganlah sia-siakankesempatan kalian untuk bisa menikmati sekolah. Namun satu pesan q, supaya kalian tidak terlalu ambisius. Karena, jika terlalu ambisius, saat kalian tidak mendapatkan apa yang kalian inginkan, maka kalian bisa stress dan menyesal sekali.

4. Usaha untuk tidak menyontek.

Percayalah pada diri sendiri. Tapi, sesekali bertanya sih tdak masalah bagi saya. Karena saya sendiri pun jika disuruh untuk tidak menyontek susah rasanya. Tapi, jangan sampai ketahuan pengawas.

5. Jaga kondisi jasmani rohani.

Jangan sampai saat kalian akan ujian, kalian terserang penyakit” yang dpat membuat kalian terhalang untuk mengikuti ujian. Pilihlah makanan seha untuk dikonsumsi (kalau bisa tidak hanya saat ujian saja kalian makan makanan sehat atau 4 sehat 5 sempurna. Usahakan lah setiap hari). Dan jangan jajan semabarangan. Lalu, jangan pernah begadang. Karena, kalian tidak akan konsentrasi saat ujian, malah menjadi ngantuk.

Nah, sekian saran dari saya. Semoga bermanfaat buat semuanya. Buat yang akan menghadapi ujian, semoga hasilnya memuaskan. Sekian dan terima kasih.

Kapal Selam

Kapal Selam

Ide tentang kapal selam telah ada sejak abad ke-16. Pencetus ide tentang kapal yang bisa menyelam adalah Leonardo Da Vinci. Ia merahasiakan penemuannya tersebut, karena ia tahu bahwa nantinya hasil penemuannya akan digunakan untuk berperang. Ia merahasiakan hal tersebut hingga tahun 1578. Seorang perwira kelautan Inggris, William Borne membuat gambar rancangan kapal selam. Walau tidak pernah digunakan, prinsip dasarnya digunakan hingga saat ini. Menurut prinsipnya, kapal dapat tenggelam bila tangki diisi air. Apabila kapal angin naik kepermukaan, tanki air dikosongkan. Prinsip ini menerapakan hokum Archimedes. Tahun 1620, seorang berkebangsaan Belanda, Cornelis Drebbel mewujudkan bentu nyata dari kapal selam yang bergerak menggunakan dayung. Hingga akhirnya, tahun 1775, David Bushnell membuat kapal selam ´´The Turtle´´ yang hanya berawakkan satu orang. Kapal inilah yang digunakan pertama kali untuk mrnyerang. Tahun 1801, Robert Fulton berhasil membuat dan mengoperasikan kapal selam di Perancis. Kapal ini membuat gerak dengan baling-baling yang digerakkan dengan tangan. Namun, sewaktu sudah dipermukaan, kapal ini bergerak dengan layar. Kapal ini merupakan kapal selam yang dibuat denagn dua macam tenaga gerak. Tahun 1864, Horace L. hunley juga menemukan kapal selam dengan menggunakan dua tenaga gerak, yakni tenaga uap dan tenaga gerak. Setelah itu, angkatan laut Amerika membuat kapaln selam yang dinamai ´´Paus Pintar´´ pada tahun 1872, namun gagal. Kemudian, para ilmuan sadar, sebelum ditremukan tenaga gerak yang lebih baik, kapal selam tidak akan bisa dibuat.

Ambeien atau wasir dan penanganannya

Ambeien atau Wasir

Ambeien adalah penyakit yang timbul akibat adanya pelebaran pembuluh darah balik disekitar anus. Akibatnya, bibir anus mengalami pembengkakan yang kadang-kadang disertai pendarahan, terutama saat kebelakang. Ingat!!!


Ambeien atau wasir bukanlah penyakit keturunan. Biasanya penyakit ini disebabkan oleh:

1. Obstipasi atau konstipasi atau sembelit yang menahun.

2. Penekanan kembali aliran darah vena, seperti pada kanker dubur, radang dubur, penyempitan dubur, kenaikan tekanan pembuluh darah porta (dalam rongga perut), lever jenis sirosis (hati mengkerut), lemah jantung, serta limpa bengkak.

3. Penyakit yang membuat penderita sering mengejan, seperti: sering melahirkan anak, penyempitan kemih, pembesaran prostat jinak maupun kenker prostat.

4. Mencret menahun.

5. Terlalu sering duduk.

6. Bendungan pada rongga pinggul akibat tumor rahim, atau kehamilan.


Pada penderita wasir, kebanyakan sulit duduk dan BAB (buang air besar), karena apabila bibir anus mendapat tekanan. Ada tanaman obat yang mampu mengobati wasir, yakni daun wungu. Penelitian telah membuktikan bahwa daun wungu dapat mengobati peradangan. Caranya: rebus 7 lembar daun wungu dalam satu gelas air, dan minumlah sehari 3 kali satu gelas. Dan juga, jangan lupa untuk selalu mengkonsumsi buah-buahan atau sayuran (makanan yang kaya serat), karena sangat membantu dalam fungsi pencernaan. Selain itu, hindari kebiasaan duduk terlalu lama, olah raga secara teratur, mencegah stress.

Home

Jumat, 27 Maret 2009

Sakit Kepala Tension

Sakit Kepala Tension

Sakit kepala biasanya banyak disepelekan orang. Karena anggapan sebagian orang, bawa sakit kepala dapat langsung sembuh dengan minum obat yang bisa dibeli di warung atau di apotek. Tapi, tahukah anda bahwa ada berbagai jenis sakit kepala? Berikut akan di jelaskan mengenai cara mengobati dan apa saja yang harus dihindari. Sakit kepala tension merupakan salah satu jenis sakit kepala yang disebabkan karena ketegangan otot leher, bahu dan kepala. Ketegangan otot biasanya disebabkan karena posisi tubuh yang kurang nyaman. Sakit kepala tension biasanya dimulai pagi hari atau menjelang sore hari, da akan memburuk sepanjang hari. Biasanya nyeri yang lumayan hebat terjadi di atas mata atau dikepala bagian belakang. Penderita akan merasakan perasaan dimana kepala penderita rasanya seperti terikat tali, sehingga terasa nyeri. Nyeri bisa menyebar ke seluruh kepala dan kadang sampai ke leher bagian belakang dan bahu.

Dapat dilakukan pemerikasaan untuk menyingkirkan kelainan fisik dan penilaian factor psikis serta kepribadian. Jika penderita mulai merasakan sakit kepala, lakukanlah pemijatan pada otot-otot leher, bahu, dan kepala. Cara lain dengan tidur santai selama beberapa menit. Untuk mengurangi gejala, dapat diberikan obat pereda nyeri yang dijual bebas (misal aspirin, ibuprofen). Untuk rasa nyeri yang hebat, dapat diberikan obat pereda nyeri yang lebih kuat. Sakit kepala tension dapat dikendalikan dengan menyesuaikan diri dengan stress yang merupakan penyebabnya. Oleh karena itu, janganlah menganggap remeh sakit kepala. Sebab, walaupun enteng, namun penyakit ini dapat mengganggu pekerjaan. Semoga, pengetahuan ini dapat menambah wawasan.

Penyakit Gendongan

Penyakit Gendongan


Tahukah kalian apa sebenarnya penyakit gendongan, itu? Penyakit gendongan merupakan penyakit akibat infeksi virus (paramyzovirus) yang masuk melalui saluran nafas dan menyerang kelenjar ludah (khususnya kelenjar parotis di bagian depan bawah telinga) yang berdampak pembengkakan pada bagian tersebut. Penyakit ini biasanya menular melalui koontak langsung dengan cairan tubuh penderita, misal percikan air liur saat batuk atau bicara, menggunakan gelas atau piring bekas penderita penyakit ini. Virus ini sangat mudah meyebar dalam linkungan yang banyak terdapat anak-anak. Masa inkubasinya antara 14-21 hari.

Masa infeksi adalah waktu seseorang berpotensi untuk menularkan penyakit kepada orang lain. Masa infeksi penyakit gendongan sekitar 6 hari sebelum dan 9 hari sesudah kelenjar mulai terjadi pembengkakan.

Gejala gendongan biasanya dirasakan secara tiba-tiba. Gejala awal penyakit ini biasanya berupa demam, kehilangan nafsu makan, nyeri pada tenggorokan, lemas, sakit kepala. Dalam kurun waktu 24 jam, penderita dapat mengalami nyeri telinga yang terlokalisir diikuti rasa tidak nyaman pada rahang saat mengunyah. Bila demam, biasanya sebelum gejala pembengkakan pada kelenjar ludahmenghilang. Demam umumnya tinggi dan dapat menetap 3 hari, bahkan hingga sekitar seminggu. Gejala berikutnya yang paling sering tampak yakni membengkaknya satu atau dua kelenjar dibagian bawah depan telinga disertai rasa nyari saat menelan. pembengkakan dapat berlangsung 7 hingga 10 hari. Gejala lain adalah leher kaku,, nyeri pada wajah dan telinga.

Kesembuhan sangat bergantung pada daya tahan tubuh penderita. Sebab, belum ada pengobatan secara spesifik untuk penyakit ini. Biasanya hanya untuk meringankan gejala-gejala yang ditimbulkan. Oleh karena itu, pastikan makan makanan yang bergizi, banyak minum air, dan jangan lupa untuk istirahat yang cukup. Sebab, dengan istirahat dan makan makanan yang bergizi, akan membuat daya tahan tubuh kita kembali pulih dan membaik. Dan minumlah air minimal 8 gelas perhari untuk mencegah dehidrasi. Penderita di anjurkan untuk menghindarri makanan atau minuman yang bersifat asam. Sebab asam dapat merangsang kelenjar ludah, sehingga memperberat rasa sakit dan nyeri yang dialami. Tindakan pencegahan yang paling penting dan mudah untuk dilakukan adalah berupa imunisasi dengan pemberian vaksin mumps. Vaksin biasanya diberikan berupa kombinasi MMR. Efektivitas vaksin ini dalam mencegah penyakit gendongan hingga 80%. Nah, dengan melihat efektivitasnya tersebut, lebih baik lakukan upaya berupa pencegahan lewat vaksin MMR.

Lampu Pijar


Lampu Pijar

Banyak orang berfikir, bahwa penemu bola lampu pijar adalah Thomas Alva Edison. Tapi, tahukah kamu bahwa orang pertama kali yang menemukan lampu pijar bukanlah Thomas Alva Edison. Lalu siapa jika bukan Thomas Alva Edison??? Anda pasti berfikir seperti itu. Sebenarnya penemu lampu pijar pertama adalah seorang ilmuan yang pernah bekerja sama dengan Edison, yang bernama Joseph Swam, bahkan ilmuan berkebangsaan Inggris ini telah mematenkan satu tahun lebih dulu dari Edison. Edison hanya memperbaiki atau melengkapinya sedikit. Kemudian, beliau menjualnya di Amerika. Awalnya, pada tahun 1878, Joseph Swam mengembangkan lampu berfilamen karbon. Dan pada tahun itu juga, Swam mempertunjukkan cahaya listrik menggunakan kabel karbon dalam bola kaca vakum, dimana benda tersebut adalah bola lampu pijar. Sedangkan pada tahun 1879, Edison juga melakukan penyelesaian yang sama. Lalu, mengapa Edison lebih dikenal dari pada Swam sebbagai penemu lampu pijar??? jawabannya adalah karena pada saat itu, Edison memperkenalkan langsung temuannya lewat media. Sehingga beritanya menyebar lebih cepat.

Komet

Komet

Tahukah kalian apa komet itu??

Komet adalah anggota dari system tata surya yang memiliki kepala dan ekor. Kepala komet terdiri atas inti sebagai pusat dan kooma sebagai pembungkus. Kata komet sendiri berasal dari bahasa Yunani, Aster Kometes yang artinya bintang berambut panjang. Kebanyakan orang Indonesia menyebutnya sebagai bintang berekor atau bintang sapu, oleh karena bentuknya yang menyerupai lidi. Ekor komet ada 2 macam. Yang pertama ekor yang berupa gas (lurus), dan ekor yang menyerupai debu (melengkung). Ingat!!! Ekor komet selalu bergerak menjauhi matahari. Saat matahari terbit, ekor komet mengarah ke barat dan setelah matahari terbenam, ekor komet mengarah ke timur. Mengapa hal tersebut dapat terjadi? Hal tersebut dapat terjadi, karena angin matahari (solar wind) yang terdiri atas proton, electron, inti unsur-unsur ringan serta dengan adanya tekanan radiasi matahari (solar radiation). Bentuk lintasan komet dalam mengelilingi matahari ada 3, yakni elips, parabola dan hiperbola. Bentuk lintasan hiperbola jarang ada. Dalam katalog lintasan komet yang dipublikasikan oleh Parker (1961) memuat 566 nama komet. Jumlah tersebut bertambah seiring ditemukannya 12 komet pada 1962-1964. biasanya, nama komet disesuaikan dengan nama penemunya. Sebagai contoh. Komet yang ditemukan oleh Edmund Halley tahun 240 SM. Kemudian, komet tersebut dinamakan komet Haley. Komet ini terlihat setiap 76 tahun sekali. Komet ini merupakan komet paling terang dan paling terkenal sampai saat ini.

Kesibukanku selama pemantapan Provinsi

Hai kawan……

Lama sudah aku nggak buat entri baru buat blog q. Hmmm….

Banyak banget cerita yang q alami selama q gak ngisi entri buat blog q. Tapi, yang buat q nggak sempat-sempat ngisi blog nie, karena q sibuk banget di skul. Oh iya, q minta dukungan dari teman-teman semua biar q bisa lulus dengan nilai yang sempurna. Oh iya, q adalah siswi SMP Negeri 8 Denpasar yang sangat mendambakan untuk masuk SMA 3 Denpasar. Q juga pengen banget masuk Universitas Airlangga atau Universitas Brawijaya.

Huh…….

Pusing banget di skul. PR menupuk tak selesai-selesai. Try Out juga sering atau gencar dilakukan di sekolahku. Tapi, hasil milikku tetap kurang memuaskan. Ditambah lagi, waktu ujian Pemantapan Provinsi Bali, q sakit panas bercampur masuk angin, dan pusing. Untung aja, waktu itu pelajaran bahasa Inggris. Jadi, nggak perlu terlalu mikir keras kaya kita ngerjain matematika. Tapi, hasilnya lumayan bagus koq.

Selama q sakit, q agak menderita. Saat ngerjain soal bahasa inggris, badan q ngejer terus nggak mau berhenti-berhenti. Apalagi, q harus ngerjain di LJK (lembar jawaban komputer). Mau nggak mau terpaksa q pakai jaket sambil mengerjakan LJK. Kebayang banget, betapa susahnya q nyelesaikan semua soal tersebut. Tapi, yang menjadi kekuatan ku adalah Tuhan Yesus. Setiap q mengerjakan ulangan harian ataupun ujian, q selalu berdoa minta kekuatan. Akhirnya, q bisa menyelesaikan semuanya dengan baik. Q pulang lebih awal dan teman-teman heran, sebab mereka nggak begitu tahu kalau q sakit. Q langsung menghadap guru pengawas dan minta ijin buat pulang karena q udah nggak tahan. Akhirnya q disuruh Guruku buat makan (karena q blom makan pagi. Cepet” biar nggak telat). Trus, q disuruh nelpon di kantor Sekolah, dan q langsung menelepon papa q. Dengan sigap, papa langsung manuju sekolah dan menjemputku di sekolah. Q tidur selama perjalanan. Waktu itu papa menjemputku naik motor. Q ketiduran, sampai-sampai orang yang kebetulan lihat q lagi tidur di punggung papa, bilang “Pak. Anakanya ketiduran”. Sontak papa kaget dan q pun bangun. Papa bilang ke q kalau tahan dari mengantuk, supaya nggak ketiduran lagi. Akhirnya, papa dan q sampai di rumah dengan selamat. Langsung q menuju ke kamar, karena tidak tahan pusing. Dari pulang sekolah hingga sore hari, q terbaring di atas tempat tidur. Karena q tidak kuat mengangkat badanku. Hingga petang hari q bangun, dan bilang sama papa dan mama supaya q besok boleh masuk untuk mengikuti tes selanjutnya. Awalnya papa menolak karena nggak ada yang menjemput, sebab papa harus ke Singaraja karena ada urusan. Q memaksa dan untungnya walaupun hanya belajar sangat sedikit, tapi q bisa mengerjakan semua soal dengan baik (walau ada beberapa soal yang membuatku pusing). Ujian Bahasa Inggris adalah ujian pemantapan hari kedua.

Hari pertama sih, ya…..biasa. B. Indonesia. Wah…. Waktu q ngerjain soal”nya. Huh… yang pasti tidak bisa di bayangkan betapa rumitnya. Buat para pelajar Indonesia, pasti tahu betapa rumitnya bahasa Indonesia. Mungkin orang-orang menganggap remeh soal bahasa Indonesia. Karena mereka nggak tahu, betapa susah dan harus telitinya kita untuk mengerjakan soal-soal bahasa Negara kita ini. Tapi, anehnya, q suka banget sama pelajaran ini. Karena, q bisa ngasah otak lewat logika. Trus, ujian Pemantapan hari ke-3, yakni matematika. Kebetulan bangget q suka sama pelajaran Matematika. Dan soal-soal yang keluar nggak sesusah soal-soal try out di skulku. And, saat itu juga kondisi q lagi fit, setelah kemarin sakit pusing and panas. Terus try out hari ke-4 adalah IPA. Nah waktu kemarin sih q nggak banyak belajar karena q membantu mbak (baby sister adikku) menjaga adikku. Karena bertepatan beberapa jam setelah q sakit kakakku sakit juga waktu baru pulang dari sekolah. Beberapa jam kemudian, mbak q nie sakit muntaber geto. Mau nggak mau, q harus ngebantu mbak buat jagain adikku. Oh iya, mama q kerja, jadi nggak bisa lama-lama di rumah. Untung aja waktu itu q udah agak baikan.

Oke. Lanjut deh…. Saat hari ke-4 ujian Pemantapan, q bisa ngerjain dengan baik. Puji Tuhan. Oh iya, nie daftar nilai q:

1. B. Indo è 7.20 (hu..hu...nie nilai pemantapan q yang paling kecil. Tu kan, bener…kalau bahasa Indonesia rumit namun menyenangkan)

2. B. Inggris è 7.60 (nah…saat ujian plajaran nie dah yang perlu kerja kers bangget!!!)

3. Matematika è 9.00 (he..he.. Puji Tuhan. Dapet nilai sgini dah bersyukur bgt)

4. IPA è 8.25 (seneng banget dapet nilai segini. Coz, soalnya lumayan…lumayan susah)

Nah teman-teman, sekian cerita q tentang Pemantapan Provinsi Bali nie. Smoga, dengan kalian membaca blog q, kalian tambah semangat belajar. Ingat” tips nie dari q sebelum ujian:

1. Jangan pernah membawa HP.

Ingat. Fatal akibatnya bila kalian membawa HP. Karena jika ketahuan pengawas, kalian bisa saja tahu-tahu di catat dan bisa di tidakluluskan. Belajarlah dengan baik, dan jangan pernah hanya mengandalkan diri sendiri.Ingatlah ada Tuhan yang akan selalu ada buat kalian.

2. Berdoalah sebelum mengerjakan Ujian apapun.

Sebelum kalian belajar pun, kalian harus berdoa agar apa yang kalian pelajari bisa keluar saat ujian, dan kalian pun bisa mengerjakannya dengan baik.

3. Usahakan untuk belajar keras.

Buat kalian yang mau ujian, berusahalah untuk puasa nonton televisi, atau alat” yang dapat membuat konsentrasi belajar kalian kabur. Ingatlah usaha orang tua kalian yang rela membanting tulang supaya kalian bisa sekolah. Janganlah sia-siakankesempatan kalian untuk bisa menikmati sekolah. Namun satu pesan q, supaya kalian tidak terlalu ambisius. Karena, jika terlalu ambisius, saat kalian tidak mendapatkan apa yang kalian inginkan, maka kalian bisa stress dan menyesal sekali.

4. Usaha untuk tidak menyontek.

Percayalah pada diri sendiri. Tapi, sesekali bertanya sih tdak masalah bagi saya. Karena saya sendiri pun jika disuruh untuk tidak menyontek susah rasanya. Tapi, jangan sampai ketahuan pengawas.

5. Jaga kondisi jasmani rohani.

Jangan sampai saat kalian akan ujian, kalian terserang penyakit” yang dpat membuat kalian terhalang untuk mengikuti ujian. Pilihlah makanan seha untuk dikonsumsi (kalau bisa tidak hanya saat ujian saja kalian makan makanan sehat atau 4 sehat 5 sempurna. Usahakan lah setiap hari). Dan jangan jajan semabarangan. Lalu, jangan pernah begadang. Karena, kalian tidak akan konsentrasi saat ujian, malah menjadi ngantuk.

Nah, sekian saran dari saya. Semoga bermanfaat buat semuanya. Buat yang akan menghadapi ujian, semoga hasilnya memuaskan. Sekian dan terima kasih.

Kapal Selam

Kapal Selam

Ide tentang kapal selam telah ada sejak abad ke-16. Pencetus ide tentang kapal yang bisa menyelam adalah Leonardo Da Vinci. Ia merahasiakan penemuannya tersebut, karena ia tahu bahwa nantinya hasil penemuannya akan digunakan untuk berperang. Ia merahasiakan hal tersebut hingga tahun 1578. Seorang perwira kelautan Inggris, William Borne membuat gambar rancangan kapal selam. Walau tidak pernah digunakan, prinsip dasarnya digunakan hingga saat ini. Menurut prinsipnya, kapal dapat tenggelam bila tangki diisi air. Apabila kapal angin naik kepermukaan, tanki air dikosongkan. Prinsip ini menerapakan hokum Archimedes. Tahun 1620, seorang berkebangsaan Belanda, Cornelis Drebbel mewujudkan bentu nyata dari kapal selam yang bergerak menggunakan dayung. Hingga akhirnya, tahun 1775, David Bushnell membuat kapal selam ´´The Turtle´´ yang hanya berawakkan satu orang. Kapal inilah yang digunakan pertama kali untuk mrnyerang. Tahun 1801, Robert Fulton berhasil membuat dan mengoperasikan kapal selam di Perancis. Kapal ini membuat gerak dengan baling-baling yang digerakkan dengan tangan. Namun, sewaktu sudah dipermukaan, kapal ini bergerak dengan layar. Kapal ini merupakan kapal selam yang dibuat denagn dua macam tenaga gerak. Tahun 1864, Horace L. hunley juga menemukan kapal selam dengan menggunakan dua tenaga gerak, yakni tenaga uap dan tenaga gerak. Setelah itu, angkatan laut Amerika membuat kapaln selam yang dinamai ´´Paus Pintar´´ pada tahun 1872, namun gagal. Kemudian, para ilmuan sadar, sebelum ditremukan tenaga gerak yang lebih baik, kapal selam tidak akan bisa dibuat.

Ambeien atau wasir dan penanganannya

Ambeien atau Wasir

Ambeien adalah penyakit yang timbul akibat adanya pelebaran pembuluh darah balik disekitar anus. Akibatnya, bibir anus mengalami pembengkakan yang kadang-kadang disertai pendarahan, terutama saat kebelakang. Ingat!!!


Ambeien atau wasir bukanlah penyakit keturunan. Biasanya penyakit ini disebabkan oleh:

1. Obstipasi atau konstipasi atau sembelit yang menahun.

2. Penekanan kembali aliran darah vena, seperti pada kanker dubur, radang dubur, penyempitan dubur, kenaikan tekanan pembuluh darah porta (dalam rongga perut), lever jenis sirosis (hati mengkerut), lemah jantung, serta limpa bengkak.

3. Penyakit yang membuat penderita sering mengejan, seperti: sering melahirkan anak, penyempitan kemih, pembesaran prostat jinak maupun kenker prostat.

4. Mencret menahun.

5. Terlalu sering duduk.

6. Bendungan pada rongga pinggul akibat tumor rahim, atau kehamilan.


Pada penderita wasir, kebanyakan sulit duduk dan BAB (buang air besar), karena apabila bibir anus mendapat tekanan. Ada tanaman obat yang mampu mengobati wasir, yakni daun wungu. Penelitian telah membuktikan bahwa daun wungu dapat mengobati peradangan. Caranya: rebus 7 lembar daun wungu dalam satu gelas air, dan minumlah sehari 3 kali satu gelas. Dan juga, jangan lupa untuk selalu mengkonsumsi buah-buahan atau sayuran (makanan yang kaya serat), karena sangat membantu dalam fungsi pencernaan. Selain itu, hindari kebiasaan duduk terlalu lama, olah raga secara teratur, mencegah stress.